Pasar Baru Jakarta: Salah 1 Pusat Perbelanjaan Bersejarah yang Tak Pernah Lekang oleh Waktu
Terletak di jantung Jakarta Pusat, Pasar Baru Jakarta adalah salah satu kawasan perbelanjaan tertua dan paling bersejarah di ibu kota Jakarta. Dikenal dengan julukan “Little India” dan “Little China”, pasar ini menawarkan pengalaman berbelanja yang kaya akan budaya dan sejarah. Dari deretan toko tekstil hingga kuliner legendaris, Pasar Baru adalah destinasi yang wajib dikunjungi bagi … Baca Selengkapnya